Ketahui Ban Truk yang Cocok di Jalan Short Hauling

Ban Loader

Di dunia pertambangan, tentu saja dibutuhkan alat berat pengangkut material yang tepat. 

Tidak boleh asal pilih, karena kendaraan bermuatan berat di area pertambangan juga perlu disesuaikan dengan beban material yang diangkut, medan jalan, dan jarak yang akan ditempuh. 

Seperti halnya dengan short haul truck atau truk jarak pendek yang sering digunakan di area pertambangan. 

Sebelum mengulas lebih jauh seputar short haul truck, simak pengertian haul terlebih dahulu. 

Pengertian Hauling 

Hauling merupakan aktivitas dari sebuah truk yang memindahkan material tambang dari ROM atau Ruine of Mine dari tambang ke pelabuhan atau langsung menuju ke pelabuhan. 

Hauling ada dua jenisnya yaitu short hauling dan long hauling. 

Dalam artikel ini, akan menjelaskan lebih dalam seputar apa itu short hauling dan ban yang cocok untuk short haul truck. 

Apa itu short hauling

Short haul berarti aktivitas pemindahan material tambang dengan jarak yang terjangkau yaitu dibawah 20 KM. 

Short haul truck bisa menjadi salah satu solusi tepat untuk beberapa calon pengemudi truk di area tambang dengan jarak tempuh dekat. 

Jarak area tambang menuju ke pelabuhan yang cukup dekat membuat pengemudi bisa menyelesaikan beberapa rute pada hari yang sama. 

Ban yang cocok untuk short haul trucking

Walau jarak yang dekat tetapi beban yang dibawa berat, oleh karena itu dibutuhkan ban yang tepat untuk short haul trucking. 

Seperti karakteristik ban dengan compound yang padat dan memiliki daya angkut besar akan cocok digunakan untuk jalan short haul. 

Kamu bisa menemukan koleksi ban truk terlengkap dengan mengunjungi Tiberman di berbagai kota seperti Surabaya, Balikpapan, Banjarbaru, Kendari, dan Manado. 

Akan ada banyak sekali rekomendasi ban truk yang sesuai dengan kebutuhanmu. 

Keduanya memiliki kesamaan ply rating dan max load yang cocok untuk short haul trucking di area pertambangan.

Ilustrasi video seputar short hauling dan merek ban yang cocok untuk short haul trucking (DOK.YOUTUBE/TIBERMAN).

Penulis